Thursday, March 11, 2010

LG GS290 Cookie Fresh, Fitur Yahud Harga Minimalis


LG resmi perkenalkan LG GS290 Cookie Fresh. Dengan demikian, kehadiran varian terbaru ini menambah jumlah portofolio  jenis Cookie.
Kabarnya, tipe teranyar ini akan dibandrol dengan harga lebih murah dibanding Cookie Plus yang belum lama diperkenalkan. LG GS LG GS290 Cookie Fresh tidak dilengkapi dengan 3G. Mengusung full layar sentuh 3 inci dengan resolusi WQVGA dan dibekali kamera 2 MP.
Nampaknya dengan keluaran terbarunya ini, LG hendak membidik pasar kalangan anak muda. Tampil dengan  beberapa pilihan warna yaitu biru, merah muda, ungu, hijau dan silver. Ponsel ini akan beredar bulan ini di Eropa dan belum ada kabar soal berapa varian cookie ini akan dijual, tapi yang pasti tidak akan mahal./N2 
Spesifikasi
Jaringan : QuadBand GSM; Layar : TFT resistive touchscreen, 256K warna, 240 x 400 pixels, 3.2 inci; Memory: microSD, up to 8GB; Kamera: 2 MP, 1600x1200 pixels; Data : GPRS Class 12 (4+1/3+2/2+3/1+4 slots), 32 - 48 kbps, EDGE : Class 12;  Bluetooth : v2.1 with A2DP, port microUSB v2;  SMS, EMS, MMS, Email; Browser: WAP. 2.0/xHTML; Radio FM stereo (RDS); Java : MIDP 2.1; Integrasi jejaring sosial MP3/WAV/eAAC+ player MP4/H.264/H.263 player Organizer Document viewer (Word, Excel, PowerPoint, PDF) Voice memo T9; Baterai : Standar, Li-Ion 900


TAMBAH PENGHASILAN MU DARI DAFTAR BANNER DI BAWAH INI



ATAU





ATAU




ATAU